Teh

English Tea

By orangemitrada - 29.3.12

Tradisi minum teh di kawasan Britania Raya sudah ada sejak abad ke-19 . Ada banyak waktu yang biasa dipakai orang Inggris untuk minum teh, tapi mungkin yang paling sering kita dengar adalah Afternoon Tea. Acara ini biasanya berlangsung elegan sehingga tata cara dan makanan yang disajikan tidak sembarangan. Teh yang digunakan biasanya black tea yang disajikan dalam teko. Makanan ringannya bisa sandwich, scones, cookies, dan cakes. Ada juga beberapa manner yang harus diikuti saat minum teh. Misalnya, kita tidak boleh mengangkat jari kelingking tinggi-tinggi saat memegang gagang cangkir karena dianggap tidak sopan. Kita juga tidak boleh mengeluarkan suara meneyeruput saat minum teh.

Sumber: GG86

  • Share:

You Might Also Like

0 komentar